Perintah Move dan Copy

Hai sobat,
perintah move dan copy sangat penting dalam menggambar autocad.

Move di gunakan untuk memindahkan objek sementara itu copy di gunakan untuk memperbanyak Objek. kedua tool nya bisa di temukan di tab Home kelompok Modify



Menggunakan MOVE
kita memiliki sebuah buju sangkar dan ingin memindahkannya dengan jarak 200 dari titik awal




command: Move 
select objects: ( klik bujusangkar )
select objects: tekan enter di keyboard
specify base point or [ Displacement] < Displacement> : ( klik titik awal perpindahan objek atau sembarang tempat juga bisa)
Specify second point or <use first point as displacement > : 200
tekan enter atau klik kanan dan pilih enter untuk mengakhiri perintah


Menggunakan COPY
Misalnya kita ingin mengcopy lingkaran dengan jarak 200.


Command : COPY
Select objects: ( Klik Lingkaran)
Select objects: tekan enter
COPY Specify base point or  [ displacement mode]< Displacement >: ( klik Tengah lingkaran / A)
COPY Specify second point or [ Array]< use first point as displacement>: 200 ( kursor diarahkan ke kanan)
COPY specyfy second point or [ Array/Exit/Undo] < exit> : tekan enter


kita bisa juga meng-copy beberapa lingkaran sekaligus dengan jarak 300 sebanyak 3 buah.  Caranya sebagai berikut:

Command : COPY
Select objects: ( Klik Lingkaran)
Select objects: tekan enter
COPY Specify base point or  [ displacement mode]< Displacement >: ( klik Tengah lingkaran / A)
COPY Specify second point or [ Array]< use first point as displacement>: A
COPY enter number of item to array : 3 lalu tekan enter
Copy specify second pointor [fit]: 300 lalu tekan enter
Copy specify second pointor [Array/Exit/Undo]<Exit>: tekan enter




Menggunakan MOVE dan COPY Secara Bebas
Move dan Copy sangat bisa di gunakan dengan bebas atau tanpa jarak/ ukuran.
caranya aktifkan tool move atau copy. lalu select object dengan snap / kursor. setelah itu letakan / klik  di tempat perpindahan yang kamu inginkan. 


Sekian yak
semoga bermanfaat..




Komentar

Postingan Populer